NURJANAH, DEFI (2018) PENERAPAN METODE QUANTUM LEARNING DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN SBK PADA MATERI MENGELOMPOKKAN BENTUK DAN WARNA BENDA (PTK di Kelas I SDN Kalutuk Kecamatan Cikande Kabupaten Serang). Diploma atau S1 thesis, Universitas Islam Negeri "SMH" Banten.
Teks (COVER)
COVER SKRIPSI.rtf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (978kB) |
|
Teks (LAMPIRAN)
LAMPIRAN SKRIPSI.rtf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (1MB) |
|
Teks (BAB I)
BAB I.rtf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (250kB) |
|
Teks (BAB II)
BAB II.rtf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (466kB) |
|
Teks (BAB III)
BAB III.rtf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (400kB) |
|
Teks (BAB IV)
BAB IV.rtf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (2MB) |
|
Teks (BAB V)
BAB V.rtf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (89kB) |
|
Teks (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.rtf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (114kB) |
Abstrak
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui proses penggunaan metode Quantum Learning pada mata pelajaran SBK dalam materi mengelompokkan bentuk dan warna benda di kelas I SDN Kalutuk. Untuk mengetahui hasil belajar siswa dengan menggunakan metode Quantum Learning pada materi mengelompokkan bentuk dan warna benda di kelas I SDN Kalutuk Jenis penelitian ini adalah PTK (Penelitian Tindakan Kelas). Model PTK yang digunakan adalah model siklus PTK dua siklus dan seterusnya (modifikasi Depdiknas) dengan menggunakan 2 siklus, masing-masing siklus terdiri dari 4 tahapan, yaitu : 1) perencanaan tindakan, 2) pelaksanaan tindakan 3) observasi, dan 4) evaluasi/refleksi. Subyek penelitian adalah siswa kelas I SD Negeri Kalutuk Kecamatan Cikande Kabupaten Serang yang berjumlah 40 siswa. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah : 1) dengan menerapkan metode quantum learning dalam pembelajaran Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) dapat meningkatkan hasil belajar siswa, karena siswa dapat mengaitkan konsep Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) dengan kehidupan sehari-hari, sehingga siswa dapat mengemukakan ide dan mengkonstruksi sendiri dalam menjawab soal latihan yang diberikan guru, dan 2) terjadi peningkatan hasil belajar tiap siklus pada pembelajaran Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) dengan menggunakan metode quantum learning. Hal ini ditunjukkan dengan adanya ketuntasan belajar rata-rata tes hasil belajar siswa pada pra siklus adalah 63, siklus I adalah 67,5 dan pada siklus II adalah 84,75. Banyaknya siswa yang tuntas belajar pada pra siklus adalah 15 siswa atau 37,5%, siklus I adalah 20 siswa atau 50%, sedangkan pada siklus II adalah 36 siswa atau 90 %.
Tipe Item/Data: | Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1) |
---|---|
Subjek: | 300 Ilmu Sosial, Sosiologi & Antropologi > 370 Pendidikan > 371 Sekolah & kegiatan mereka; pendidikan khusus |
Divisi: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
User Penyetor: | Tina |
Tanggal Disetorkan: | 25 Okt 2018 03:04 |
Perubahan Terakhir: | 25 Okt 2018 03:04 |
URI: | http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/2569 |
Actions (login required)
Lihat Item |