Syah, Darwyan and Amin, Moh and Supardi, Supardi and Djazimi, M. A (2015) Model Pengembangan dan Penguatan Jurusan Manajemen Pendidikan Islam Bidang Akademik Dan Administrasi (Studi Komparatif Jurusan MPI FTK IAIN SMH Banten dengan Jurusan FTIK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta). LP2M IAIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten, Serang, p. 240.
This is the latest version of this item.
Teks
Model Pengembangan Dan Penguatan Jurusan Manajemen Pendidikan Islam Bidang Akademik Dan Administrasi.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan model pengembangan dan penguatan bidang akademik dan administrasi akademik kemahasiswaan Jurusan Manajemen Pendidikan Islam FTK IAIN SMH Banten dengan Jurusan Manajemen Pendidikan FITK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Metode penelitian menggunakan kualitatif-naratif dengan langkah-langkah pengumpulan data, display data, menafsirkan data dan menyimpulkan data. Instrumen penelitian menggunakan dokumentasi, dan observasi. Hasil penelitian mendapati persamaan umum pada buku pedoman akademik, dan perbedaan secara khususu model akademik pada jalur pendaftaran, beasiswa, pembiayaan dan beban SKS. Terdapat persamaan umum model administrasi akademik dan kemahasiswaan pada buku pedoman akadmik, dan perbedaan secara khusus pada mahasiswa pindah jurusan, cuti kuliah. Terdapat persamaan penguatan akademik secara umum pada borang akreditasi, dan perbedaan secara khusus pada evaluasi, jumlah unit kegiatan mahasiswa, kuantitas administrasi akademik kemahasiswaan pada borang akreditasi, dan terdapat perbedaan penerapan sistem manajemen mutu dengan standar operating prosedure ISO 9001:2008. Alur pelayanan dan jumlah loket layanan jurusan MPI yang belum baik sudah selayaknya meneladani yang sudah lebih baik. Jurusan MPI yang baik berbagi pengalaman dalam pengelolaan jurusan menuju kesempurnaan.
Tipe Item/Data: | Buku |
---|---|
Subjek: | 2x7 Filsafat dan perkembangannya > 2x7.3 Pendidikan > 2x7.38 Pendidikan tinggi (universitas, institut, sekolah tinggi, akademi) |
Divisi: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam |
User Penyetor: | Dr Supardi Supardi |
Tanggal Disetorkan: | 08 Mei 2023 01:38 |
Perubahan Terakhir: | 08 Mei 2023 01:38 |
URI: | http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/12375 |
Available Versions of this Item
-
Model Pengembangan dan Penguatan Jurusan Manajemen Pendidikan Islam Bidang Akademik dan Administrasi (Studi Komparatif Jurusan MPI FTK IAIN SMH Banten dengan Jurusan FTIK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta). (deposited 08 Mei 2023 01:40)
- Model Pengembangan dan Penguatan Jurusan Manajemen Pendidikan Islam Bidang Akademik Dan Administrasi (Studi Komparatif Jurusan MPI FTK IAIN SMH Banten dengan Jurusan FTIK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta). (deposited 08 Mei 2023 01:38) [Currently Displayed]
Actions (login required)
Lihat Item |