Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Pada Materi Pecahan (Deskripsi Kualitatif Kelas VI SDIT Ibadurrahman)

Nurasiah, Tina (2024) Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Pada Materi Pecahan (Deskripsi Kualitatif Kelas VI SDIT Ibadurrahman). Diploma atau S1 thesis, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

[img] Teks
S_PGMI_171240131_Cover.pdf

Download (153kB)
[img] Teks
S_PGMI_171240131_Lampiran Depan.pdf

Download (522kB)
[img] Teks
S_PGMI_171240131_BAB I.pdf

Download (184kB)
[img] Teks
S_PGMI_171240131_BAB II.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (478kB)
[img] Teks
S_PGMI_171240131_BAB III.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (113kB)
[img] Teks
S_PGMI_171240131_BAB IV.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (565kB)
[img] Teks
S_PGMI_171240131_BAB V.pdf

Download (87kB)
[img] Teks
S_PGMI_171240131_Daftar Pustaka.pdf

Download (165kB)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan 1) Untuk menganalisis tingkat kemampuan berpikir kreatif dalam menyelesaikan soal matematika materi pecahan pada siswa SDIT Ibadurrahman 2) Untuk mengetahui faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kemampuan berpikir kreatif siswa dalam menyelesaikan soal matematika. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa wawancara, pemberian tes soal kemampuan berpikir kreatif, dan dokumentasi. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 27 siswa kelas VI SDIT Ibadurrahman. Adapun sampel ditetapkan sebanyak 14 orang siswa dengan teknik simple random. Hasil penelitian ini adalah: 1) Berdasarkan analisis tentang kemampuan berpikir kreatif siswa di peroleh hasil yaitu siswa yang memiliki kemampuan berpikir tingkat rendah terdapat 1 orang siswa, kemudian yang memiliki tingkat sedang terdapat 9 orang siswa dan yang memiliki tingkat tinggi terdapat 4 orang siswa. 2) Faktor-faktor yang mempengaruhi kemampuan berpikir siswa dalam menyelesaikan soal matematika terdiri dari faktor pendukung yaitu guru memberikan kebebasan untuk memilih rumus untuk kreativitas sendiri pada saat menyelesaikan soal-soal essay. Sedangkan faktor yang menghambat dalam kemampuan berpikir kreatif siswa adalah minat belajar siswa yang kurang khususnya untuk mengerjakan soal pecahan yang berbentuk soal cerita.

Tipe Item/Data: Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1)
Kata Kunci (keywords): Kemampuan Berpikir Kreatif, Matematika, Pecahan
Subjek: 300 Ilmu Sosial, Sosiologi & Antropologi > 370 Pendidikan
Divisi: Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
User Penyetor: S.Hum Prihantini Noor Akmalia
Tanggal Disetorkan: 19 Jan 2024 07:10
Perubahan Terakhir: 19 Jan 2024 07:10
URI: http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/14056

Actions (login required)

Lihat Item Lihat Item

      is powered by EPrints 3 which is developed by the Islamic Institutional Repository UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. More information and software credits.