Analisis Manajemen Perencanaan Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan di MIN 4 Tangerang

Hasani, Ridwan Ali (2022) Analisis Manajemen Perencanaan Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan di MIN 4 Tangerang. Diploma atau S1 thesis, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

[img]
Pra Tinjau
Teks
S_MPI_181250084_COVER.pdf

Download (67kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_MPI_181250084_LAMPIRAN DEPAN.pdf

Download (656kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_MPI_181250084_BAB I.pdf

Download (135kB) | Pra Tinjau
[img] Teks
S_MPI_181250084_BAB II.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (298kB)
[img] Teks
S_MPI_181250084_BAB III.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (128kB)
[img] Teks
S_MPI_181250084_BAB IV.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (226kB)
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_MPI_181250084_BAB V.pdf

Download (23kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_MPI_181250084_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (77kB) | Pra Tinjau

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Manajemen Perencanaan Sekolah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Di MI Negeri 4 Tangerang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, sebagai upaya untuk memberikan jawaban atas permasalahan yang telah diuraiakan, karena sifatnya menggunakan pendekatan analisis deskriftif dengan menggunakan teknik pengumpulan data melalui wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Perencanaan yang disusun mengacu pada 8 standard pendidikan serta visi, misi, dan tujuan madrasah. Karena pencapaian kualitas tersebut tidak terlepas dari visi, misi, dan tujuan sekolah yang telah ditentukan serta menjadi acuan utama dalam membangun sekolah agar mampu tercapai dengan baik. Kendala dalam peningkatan mutu pendidikan Dalam hal ini secara khusus peneliti merumuskan ada 2 kendala yang ada di MI Negeri 4 Tangerang yaitu dalam hal Sumber Daya Manusia (SDM) dan anggaran pembiayaan program. Solusi pada kendala peningkatan mutu yaitu melakukan kerjasama dengan LSM serta lembaga pemerintahan dan melakukan evaluasi secara terus menerus. Hal ini dilakukan kepala sekolah untuk membantu mengurangi biaya yang digunakan untuk pendanaan dalam menjalankan program sekolah yang menunjang mutu pendidikan, melakukan kegiatan pendidikan untuk peningkatan profesionalisme guru seperti MGMP, studi banding, workshop, dan seminar.

Tipe Item/Data: Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1)
Kata Kunci (keywords): Manajemen Perencanan, Mutu Pendidikan
Subjek: 300 Ilmu Sosial, Sosiologi & Antropologi > 370 Pendidikan
Divisi: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
User Penyetor: Diah Sadjidin
Tanggal Disetorkan: 05 Okt 2022 01:54
Perubahan Terakhir: 05 Okt 2022 01:54
URI: http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/9893

Actions (login required)

Lihat Item Lihat Item

      is powered by EPrints 3 which is developed by the Islamic Institutional Repository UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. More information and software credits.