SUHANDI, DEDI (2017) POLIGAMI MENURUT KONSEP AL-QUR’AN. Magister thesis, Universitas Islam Negeri "Sultan Maulana Hasanuddin" BANTEN.
|
Teks (LAMPIRAN DEPAN SKRIPSI)
bab sebelum bab I.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (250kB) | Pra Tinjau |
|
|
Teks (BAB I S/D BAB V)
BAB I - 5 SETELAH SIDANG.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (1MB) | Pra Tinjau |
|
|
Teks (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (232kB) | Pra Tinjau |
Abstrak
Latar belakang penelitian ini adalah Poligami yang terus menjadi sorotan publik bukan hanya di Indonesia namun di dunia internasional, bukan hanya terjadi pada masa Islam juga terjadi pada masa sebelum Islam. Berbagai negara juga terlibat dalam pembahas an kontroversi poligami, salah satu negara yang memperbolehkan poligami dengan syarat tertentu adalah Indonesia. Berbagai pemahaman terhadap poligami dalam ajaran agama berbeda - beda. Ada yang beranggapan bahwa poligami dianjurkan dalam keadaan tertentu; a da yang beranggapan poligami dibolehkan namun dengan syarat yang ketat,ada juga yang percaya bahwa poligami seharusnya ditinggalkan pada masa kini. Adapun rumusan masalah penelitian ini adalah p e rtama , Bagaimana konsep Islam tentang poligami, kedua , Hal - hal apa sajakah yang memotivasi seseorang untuk berpoligami, ketiga , Bagaimanakah poligami menurut pandangan fuqaha, feminis dan Undang - undang, keempat Apa hikmah disyari‟atkannya poligami dalam Islam. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk men getahui ; pertama , konsep Islam tentang poligami, kedua , Hal - hal yang yang memotivasi seseorang untuk berpoligami, ketiga , konsep poligami menurut pandangan fuqaha, feminis dan Undang - undang, keempat , hikmah disyari‟atkannya poligami dalam Islam. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksplanasi dan menggunakan p endekatan kualitatif digunakan dalam penelitian ini. Data dikumpulkan lewat wawancara, analisis hasil sidang, dan studi teks tentang poligami, data yang terkumpul kemudian dianalisa d engan memakai teknik desriptif. Kesimpulan dari penelitian ini a bahwa pandangan poligami dibagi atas tiga pendapat yaitu pendapat yang sangat mendukung poligami tanpa syarat apapun, pendapat kedua poligami boleh dilakukan dengan ketentuan memenuhi syarat - syarat tertentu, dan ketiga poligami harus ditinggalkan sama sekali pada masa sekarang ini Menurut peneliti, ada tiga faktor utama yang mempengaruhi pandangan terhadap poligami. yaitu pengamatan terhadap mereka yang melakukan poligami yang cenderu ng kurang suka kebiasaan ini. kedua keyakinan agama seseorang serta kepercayaan mereka tentang fitrah dan peran laki - laki dan perempuan,meskipun dalam hal ini sebagian besar mereka menganggap poligami sebagai praktek yang biasanya merugikan keluarga, polig ami tidak ditolak pada dasarnya. Ketiga pandangan bahwa poligami itu dibolehkan dalam agama Islam dan sampai sekarang merupakan „hak dan kebutuhan laki - laki‟.
Tipe Item/Data: | Skripsi/Tesis/Disertasi (Magister) |
---|---|
Kata Kunci (keywords): | Poligami |
Subjek: | 2x4 Fiqh |
Divisi: | Magister |
User Penyetor: | S.IIP AINUN NAJAH |
Tanggal Disetorkan: | 16 Mei 2017 14:55 |
Perubahan Terakhir: | 16 Mei 2017 14:55 |
URI: | http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/518 |
Actions (login required)
Lihat Item |