MILAH, SITI IWANATUL (2018) Uslub AL-khabar dalam Surat An-Nisa (Study Analisis dalam Ilmu Ma’ani). Diploma atau S1 thesis, Universitas Islam Negeri "Sultan Maulana Hasanuddin" Banten.
|
Teks (LAMPIRAN DEPAN)
LAMPIRAN DEPAN.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (1MB) | Pra Tinjau |
|
|
Teks (BAB I S/D BAB V)
SKRIPSI.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (4MB) | Pra Tinjau |
Abstrak
Al - Qur’an kalam Allah yang berupa mukjizat yang diturunkan kepada Nabi Muhamad Saw, di dalamnya terdapat nilai sastra yang sangat tinggi tetapi al - Qur’an bukanlah karya sastra , tidak ada ayat selain ayat - ayat al - Qur’an, yang lebih utama baik dari keindaha n nya ataupun keagungan nya. Khusus yang membahas dalam keindahan bahasa Al - Qur’an adalah Ilmu Balagoh di antaranya adalah “kalam kha bar” yang merupakan bagian dari Ilmu M a’ani, Kalam kha bar adalah suatu ucapan yang mengandung kebenaran dan kedustaan. Peneliti memilih surat An - Nisa dalam penelitian ini. Karena surat ini mengandung hu kum syar’i, ibadah , muamalah , atau perilaku dan amal - amal sa leh, serta disurat An - Nisa banya k mengandung uslub kha bar. Pokok Permasalahan yang menjadi kajian pembahasan dalam penelitian ini adalah: 1 . Mana saja kah ayat di dalam surat An - Nisa yang mengandung kha bar? 2 . Macam - macam kha bar apa saja yang terkandung dalam surat An - Nisa? 3 . Apa Tujuan kha bar dalam Surat An - Nisa?. Maka adapun tujuan penelitian ini yaitu: 1 . Untuk mengetahui ayat - ayat yang mengandung Kha bar dalam Surat An - Nisa. 2 . Untuk mengetahui macam - macam kha bar dalam surat An - Nisa. 3 . Untuk mengetahui tujuan kalam kha bar dalam surat An - Nisa. Penelitian menggunakan metode analisis deskriptif. Metode analisis deskritif yaitu suatu metode dengan cara memaparkan objek penelitian setelah data terkumpul, dilakukan pemilihan sesuai dengan jenisnya untuk mempermudah analisis. Adapun hasil penelitian dalam skripsi ini khususnya dalam surat An - Nisa dari 176 ayat , terdapat 12 ayat yang di dalamnya terdapat makna kha bar. 7 di antaranya termasuk kedalam k h a bar ibtida’i, 3 kha bar tolabi, dan 2 kha bar inkari. Maka adapun tujuannya yaitu untuk menjelaskan kep ada muhata b mengenai hukum yang terkandung di dalamnya, untuk mencari be laskasihan, menghimbau untuk berusaha dan sungguh - sungguh, dan untuk menampakan kekecewaan.
Tipe Item/Data: | Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1) |
---|---|
Subjek: | 400 Bahasa > 490 Bahasa lainnya |
Divisi: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab |
User Penyetor: | S.IIP AINUN NAJAH |
Tanggal Disetorkan: | 09 Nov 2018 02:16 |
Perubahan Terakhir: | 09 Nov 2018 02:16 |
URI: | http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/2724 |
Actions (login required)
Lihat Item |