Pengaruh Kegiatan Literasi Terhadap Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam Siswa Kelas VIII SMPN 5 Kota Serang

Susilawati, Susilawati (2024) Pengaruh Kegiatan Literasi Terhadap Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam Siswa Kelas VIII SMPN 5 Kota Serang. Diploma atau S1 thesis, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PAI_191210145_Cover.pdf

Download (15kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PAI_191210145_Lampiran Depan.pdf

Download (380kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PAI_191210145_BAB I.pdf

Download (298kB) | Pra Tinjau
[img] Teks
S_PAI_191210145_BAB II.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (355kB)
[img] Teks
S_PAI_191210145_BAB III.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (518kB)
[img] Teks
S_PAI_191210145_BAB IV.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (456kB)
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PAI_191210145_BAB V.pdf

Download (76kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PAI_191210145_Daftar Pustaka.pdf

Download (19kB) | Pra Tinjau

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan kegiatan literasi pada pelajaran Pendidikan Agama Islam siswa Kelas VIII SMPN 5 Kota Serang, untuk mengetahui hasil belajar Pendidikan Agama Islam siswa kelas VIII SMPN 5 Kota Serang, dan untuk mengetahui adakah pengaruh kegiatan literasi terhadap hasil belajar Pendidikan Agama Islam siswa kelas VIII SMPN 5 Kota Serang. Penelitian yang digunakan adalah penelitian ex post facto yang merupakan desain penelitian kuantitatif. ek post facto memiliki arti yaitu “dari apa dikerjakan setelah pernyataan penelitian ini disebut sebagai penelitian sesudah kejadian. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMPN 5 Kota Serang. Pengambilan Sampel secara random sampling yaitu berjumlah 43 siswa kelas VIII A. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan angket/kuesioner untuk mengetahui kegiatan literasi dan dokumentasi nilai PAS untuk mengetahui hasil belajar PAI. Hasil penelitaian ini Dapat disimpulkan bahwa angket mengenai pelaksanaan kegiatan literasi pada mata Pelajaran PAI siswa kelas VIII di SMPN 5 Kota Serang termasuk dalam kategori cukup baik, terdapat pada interval 73-83. Bahwa hasil belajar Pendidikan Agama Islam siswa kelas VIII SMPN 5 Kota Serang termasuk dalam kategori sedang terdapat pada interval 76-82. Berdasarkan tabel uji hipotesis menggunakan analisis regresi sederhana diproleh nilai signifikansi 0,000 < dari nilai probabilitas 0,05 maka Ho di tolak dan Ha diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pengajuan hipotesis “Terdapat Pengaruh Yang Signifikan Antara Kegiatan Literasi Terhadap Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam siswa kelas VIII SMPN 5 Kota Serang”. Koefisien determinasi diproleh nilai R Square yaitu 0,365 yang artinya hasil belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dipengaruhi oleh kegiatan literasi sebesar 36,5% sisanya 63,5% dipengaruhi oleh variable lain yang diperlukan penelitian lebih lanjut.

Tipe Item/Data: Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1)
Kata Kunci (keywords): Kegiatan Literasi, Hasil Belajar, Pendidikan Agama Islam
Subjek: 300 Ilmu Sosial, Sosiologi & Antropologi > 370 Pendidikan
Divisi: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
User Penyetor: S.Hum Prihantini Noor Akmalia
Tanggal Disetorkan: 02 Mei 2024 02:50
Perubahan Terakhir: 02 Mei 2024 02:50
URI: http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/14545

Actions (login required)

Lihat Item Lihat Item

      is powered by EPrints 3 which is developed by the Islamic Institutional Repository UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. More information and software credits.