Prosedur Penyelesaian Klaim (Studi Pada PT Auransi Jiwa Syariah Bumiputera 1912 Serang)

Chaerusoif, Indra (2021) Prosedur Penyelesaian Klaim (Studi Pada PT Auransi Jiwa Syariah Bumiputera 1912 Serang). Diploma atau S1 thesis, UIN SMH BANTEN.

[img]
Pra Tinjau
Teks
Cover.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (48kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
Lampiran Depan.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (391kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (230kB) | Pra Tinjau
[img] Teks
BAB II.pdf
Restricted to Hanya user terdaftar
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (245kB)
[img] Teks
BAB III.pdf
Restricted to Hanya user terdaftar
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (248kB)
[img] Teks
BAB IV.pdf
Restricted to Hanya user terdaftar
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (215kB)
[img]
Pra Tinjau
Teks
BAB V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (139kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
Daftar Pustaka.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (147kB) | Pra Tinjau

Abstrak

Indra Chaerusoif, NIM: 151600116, Judul Skripsi: Prosedur Penyelesaian Klaim (Studi Pada PT Auransi Jiwa Syariah Bumiputera 1912 Serang). Klaim atau pertanggungan dari perusahaan asuransi terhadap peserta asuransi berdasarkan ketentuaan perjanjian terkait perlindungan finansial dan serangkaian proses validasi, sebelum akhirnya dibayarkan pihak tertanggung seperti perjanjian diawal. Sedangkan dalam konsep asuransi syariah, Klaim adalah hak peserta dan dananya diambil dari tabarru’ semua peserta. Berdasarkan latar belakang diatas, maka perumusan masalah dalam penelitian ini, yaitu bagaimana prosedur penyelesaian klaim pada PT. Asuransi Jiwa Syariah Bumiputera 1912 Serang? Adapun tujuan dari penelitian ini, yaitu untuk menggambarkan prosedur penyelesaian klaim pada PT Asuransi Jiwa Syariah 1912 Serang.” Penelitian ini dilakukan di PT. asuransi Jiwa Syariah Bumiputera 1912 Serang. Penelitian ini menggunakan metode data kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu dengan observasi, wawancara, studi pustaka dan Analisis SAFT (Shiddiq, Amanah, Fathanah, Tabligh). Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan, bahwa meknisme prosedur penyelesaian klaim pada PT. Asuransi Jiwa Syariah Bumiputera 1912 Serang, yakni dengan melengkapi formulir pengajuan klaim sesuai dengan jenis klaim, melengkapi persyaratan dokumen pengajuan klaim, menyerahkan formulir pengajuan klaim beserta semua dokumen yang diminta sebagai persyaratan klaim yang diajukan.

Tipe Item/Data: Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1)
Kata Kunci (keywords): Risiko, Klaim, Analisis SAFT.
Subjek: 300 Ilmu Sosial, Sosiologi & Antropologi > 330 Ekonomi
Divisi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Asuransi Syari'ah
User Penyetor: M.Pd artina Subhan
Tanggal Disetorkan: 17 Jun 2021 06:32
Perubahan Terakhir: 17 Jun 2021 06:32
URI: http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/6779

Actions (login required)

Lihat Item Lihat Item

      is powered by EPrints 3 which is developed by the Islamic Institutional Repository UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. More information and software credits.