Raharjo, Muhammad Fauzi (2023) Peran Kepala Sekolah Dalam Manajemen Kelas Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa di SD PERSIS 55 Kota Serang. Diploma atau S1 thesis, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.
|
Teks
S_MPI_181250022_Cover.pdf Download (56kB) | Pra Tinjau |
|
|
Teks
S_MPI_181250022_Lampiran Depan.pdf Download (939kB) | Pra Tinjau |
|
|
Teks
S_MPI_181250022_BAB I.pdf Download (246kB) | Pra Tinjau |
|
Teks
S_MPI_181250022_BAB II.pdf Restricted to Hanya staf repositori Download (174kB) |
||
Teks
S_MPI_181250022_BAB III.pdf Restricted to Hanya staf repositori Download (218kB) |
||
Teks
S_MPI_181250022_BAB IV.pdf Restricted to Hanya staf repositori Download (234kB) |
||
|
Teks
S_MPI_181250022_BAB V.pdf Download (11kB) | Pra Tinjau |
|
|
Teks
S_MPI_181250022_Daftar Pustaka.pdf Download (85kB) | Pra Tinjau |
Abstrak
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan: 1) Untuk Mengetahui Secara Mendalam Mengenai Hal-Hal yang Berkaitan dengan Peran Kepala Sekolah dalam Manajemen Kelas untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa di SD Persis 55 Kota Serang; 2) Untuk Mengetahui Lebih Spesifik Tentang Bagaimana Metode Manajemen Kelas yang Baik agar Berjalan Secara Efektif; 3) Untuk Mengetahui Bagaimana Kepala Sekolah Menghadapi Hambatan Dalam Menerapkan Manajemen Kelas. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Untuk teknik pengumpulan data, peneliti menggunakan data melalui teknik observasi, wawancara, angket dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa; 1) Peran kepala sekolah dalam manajemen kelas untuk meningkatkan motivasi belajar siswa sebagai berikut: Memanage dan memahami keberadaan madrasah sebagai organisasi yang kompleks, dapat memimpin dan mampu bertindak untuk mengatur lembaganya, serta mampu mendidik/membimbing guru, siswa, dan staff dalam proses pembelajaran; 2) Manajemen kelas yang efektif: melakukan program perencanaan yang jelas, penggunaan metode/media pembelajaran yang tepat, diperlukan keterampilan dan pendekatanmengajar yang dilakukan guru dalam melayani kebutuhan siswa; 3) Bagaimana Kepala Sekolah Menghadapi Hambatan Dalam Menerapkan Manajemen Kelas sebagai berikut: mempertemukan pihak-pihak yang bermasalah untuk meminta mereka berkompromi di hadapan pihak ketiga atau antar mereka sendiri.
Tipe Item/Data: | Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1) |
---|---|
Kata Kunci (keywords): | Peran Kepala Sekolah Dalam Manajemen Kelas Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa di SD PERSIS 55 Kota Serang |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial, Sosiologi & Antropologi > 370 Pendidikan > 371 Sekolah & kegiatan mereka; pendidikan khusus |
Divisi: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam |
User Penyetor: | S.Hum Prihantini Noor Akmalia |
Tanggal Disetorkan: | 18 Apr 2023 02:14 |
Perubahan Terakhir: | 18 Apr 2023 02:14 |
URI: | http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/12241 |
Actions (login required)
Lihat Item |