Pengembangan Lembar Kerja Praktikum IPA Berbasis Inquiri Terbimbing untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Dasar Sains Siswa Kelas V SD/MI (Studi Pengembangan di SDN Tigaraksa IV)

Syaiidah, Hanna Fahimah (2023) Pengembangan Lembar Kerja Praktikum IPA Berbasis Inquiri Terbimbing untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Dasar Sains Siswa Kelas V SD/MI (Studi Pengembangan di SDN Tigaraksa IV). Diploma atau S1 thesis, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PGMI_181240009_Cover.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (131kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PGMI_181240009_Lampiran Depan.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (916kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PGMI_181240009_Bab I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (175kB) | Pra Tinjau
[img] Teks
S_PGMI_181240009_Bab II.pdf
Restricted to Hanya staf repositori
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (279kB)
[img] Teks
S_PGMI_181240009_Bab III.pdf
Restricted to Hanya staf repositori
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (366kB)
[img] Teks
S_PGMI_181240009_Bab IV.pdf
Restricted to Hanya staf repositori
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (2MB)
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PGMI_181240009_Bab V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (88kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_PGMI_181240009_Daftar Pustaka.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (161kB) | Pra Tinjau

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui desain pengembangan lembar kerja praktikum IPA berbasis inquiri terbimbing dan untuk mengetahui bagaimana keefektifan lembar kerja praktikum IPA berbasis inquiri terbimbing untuk meningkatkan keterampilan proses dasar sains siswa kelas V SDN Tigaraksa IV. Metode penelitian yang digunakan adalah Reseach and Development (R&D) dengan menggunakan model 4-D menurut teori Thiagarajan. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu berupa wawancara, kuesioner atau angket, dan observasi. Hasil penelitian yang telah dikembangkan berupa produk Lembar Kerja Praktikum. Sementara itu tingkat reliabilitas atau kesepakatan antar penilaian dianalisis dengan menggunakan teknik Inter-rater-reliability (IRR) dengan model presentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil rekapitulasi secara keseluruhan dari tiga aspek dan tiga validator memperoleh nilai skor 4,46. Selain itu tingkat kesepakan antar penilai mendapat skor 81%. Sesuai kriteria kelayakan produk rerata skor aspek keseluruhan ini dinyatakan valid. Skor ini lebih besar dari pada skor maksimal yaitu 80%, maka hal ini menunjukkan produk Lembar Kerja Praktikum IPA berbasis inquiri terbimbing ini layak digunakan. Hasil respon siswa terhadap LKP IPA menunjukkan skor 93% nilai tersebut dikategorikan “Sangat Layak”. Kesimpulan hasil dari keterlaksanaan LKP IPA pada kelas V SD ini setelah uji coba secara keseluruhan mampu meningkatkan keterampilan proses dasar sains siswa melatih peserta didik untuk melakukan percobaan secara mandiri. Rekomendasi penelitian ini adalah bahwa keterampilan proses dasar sains dapat ditingkatkan menggunakan LKP IPA berbasis inquiri terbimbing dengan menggunakan keterampilan proses dasar sains.

Tipe Item/Data: Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1)
Kata Kunci (keywords): Pengembangan, Lembar Kerja Praktikum, Inquri Terbimbing, Keterampilan
Subjek: 300 Ilmu Sosial, Sosiologi & Antropologi > 370 Pendidikan > 372 Dasar Pendidikan
Divisi: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
User Penyetor: S.IPI Tsulatsiah Andi
Tanggal Disetorkan: 03 Feb 2023 03:34
Perubahan Terakhir: 03 Feb 2023 03:34
URI: http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/11245

Actions (login required)

Lihat Item Lihat Item

      is powered by EPrints 3 which is developed by the Islamic Institutional Repository UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. More information and software credits.