Friasih, Emi (2022) Lelang Eksekusi terhadap Jaminan Hak Tanggungan dalam Masa Perjanjian Kredit (Studi Putusan Pengadilan Tinggi Bandung No. 210/PDT/2018/PT.BDG Ditinjau dari Hukum Islam dan Hukum Positif). Diploma atau S1 thesis, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.
|
Teks
S_HES_171130146_Cover.pdf Download (94kB) | Pra Tinjau |
|
Teks
S_HES_171130146_Lampiran Depan.pdf Restricted to Hanya staf repositori Download (578kB) |
||
|
Teks
S_HES_171130146_Bab I.pdf Download (289kB) | Pra Tinjau |
|
Teks
S_HES_171130146_Bab II.pdf Restricted to Hanya staf repositori Download (214kB) |
||
Teks
S_HES_171130146_Bab III.pdf Restricted to Hanya staf repositori Download (149kB) |
||
Teks
S_HES_171130146_Bab IV.pdf Restricted to Hanya staf repositori Download (303kB) |
||
|
Teks
S_HES_171130146_Bab V.pdf Download (39kB) | Pra Tinjau |
|
|
Teks
S_HES_171130146_Daftar Pustaka.pdf Download (171kB) | Pra Tinjau |
Abstrak
Dalam kredit, apabila debitur wanprestasi kreditur mengajukan gugatan lelang eksekusi meskipun belum berakhir perjanjian kredit. Dalam skripsi ini penulis akan meninjau pandangan hukum Islam dan hukum positif terhadap Putusan pengadilan Tinggi Bandung No. 210/PDT/2018/PT.BDG. Berdasarkan latar belakang diatas, rumusan masalah penelitian ini adalah: 1). Bagaimana eksekusi jaminan hak tanggungan dapat dilakukan sebelum berakhir perjanjian kredit? 2). Bagaimana tinjauan hukum Islam dan hukum positif terhadap lelang eksekusi hak tanggungan sebelum berakhir perjanjian kredit dalam putusan No. 210/PDT/2018/PT.BDG? Penelitian ini bertujuan: 1). Untuk mengetahui eksekusi jaminan hak tanggungan dapat dilakukan sebelum berakhir perjanjian kredit. 2). Untuk mengetahui tinjauan hukum Islam dan hukum positif terhadap lelang eksekusi hak tanggungan sebelum berakhir perjanjian kredit dalam putusan No. 210/PDT/2018/PT.BDG. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode yuridis normatif dengan pendekatan perundang-undangan dan pendekatan analitis. Sedangkan teknik pengumpulan datanya menggunakan studi kepustakaan. Hasil penelitian ini 1). Lelang eksekusi hak tanggungan dilakukan sebelum berakhir perjanjian kredit karena terdapat Pasal 6 UU No. 4 tahun 1996 tentang Hak Tanggungan, dan yang menjadi tolak ukur bukan masa perjanjian kredit tetapi tidak memenuhi prestasi. 2). Lelang eksekusi jaminan hak tanggungan menurut hukum Islam dalam putusan tersebut dapat dilaksanakan karena kreditur sudah memberikan surat peringatan sebanyak tiga kali. Begitupun dalam hukum positif terdapat pasal lebih khusus yaitu Pasal 6 UU No. 4 tahun 1996 tentang Hak Tanggungan.
Tipe Item/Data: | Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1) |
---|---|
Subjek: | 2x4 Fiqh > 2x4.23 Perjanjian |
Divisi: | Fakultas Syari'ah > Hukum Ekonomi Syari'ah |
User Penyetor: | Diah Sadjidin |
Tanggal Disetorkan: | 18 Nov 2022 07:19 |
Perubahan Terakhir: | 18 Nov 2022 07:19 |
URI: | http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/9694 |
Actions (login required)
Lihat Item |