Pengaruh Penerimaan Pajak Daerah, Retribusi Daerah dan Hasil Pengelolaan Kekayaan yang Dipisahkan Terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Provinsi Banten Tahun 2015-2021 (Studi Pada BPKAD Provinsi Banten)

Putri, Nurwahyu Hasanah (2024) Pengaruh Penerimaan Pajak Daerah, Retribusi Daerah dan Hasil Pengelolaan Kekayaan yang Dipisahkan Terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Provinsi Banten Tahun 2015-2021 (Studi Pada BPKAD Provinsi Banten). Diploma atau S1 thesis, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

[img]
Pra Tinjau
Teks
S_ES_191410178_Cover.pdf

Download (68kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_ES_191410178_Lampiran Depan.pdf

Download (746kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_ES_191410178_BAB I.pdf

Download (314kB) | Pra Tinjau
[img] Teks
S_ES_191410178_BAB II.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (378kB)
[img] Teks
S_ES_191410178_BAB III.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (422kB)
[img] Teks
S_ES_191410178_BAB IV.pdf
Restricted to Hanya staf repositori

Download (612kB)
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_ES_191410178_BAB V.pdf

Download (287kB) | Pra Tinjau
[img]
Pra Tinjau
Teks
S_ES_191410178_Daftar Pustaka.pdf

Download (295kB) | Pra Tinjau

Abstrak

Indonesia sebagai Negara yang menganut asas desentralisasi, setiap pemerintah daerah bertanggungjawab atas pengelolaan keuangan daerah. salah satu permasalahan yang dihadapi oleh daerah yaitu perkembangan laporan keuangan yang sering mengalami fluktuasi. Bahkan, hal tersebut terjadi pada masa pandemi. Untuk mengatasi permasalahan tersebut pemerintah daerah perlu mengoptimalkan penerimaan pendapatan daerah terutama pajak daerah sebagai salah satu pendapatan terbesar di Provinsi Banten. Adapun perumusan masalah pada penelitian ini yaitu: 1. Apakah pajak daerah berpengaruh signifikan terhadap pendapatan asli daerah? 2. Apakah retribusi daerah berpengaruh signifikan terhadap pendapatan asli daerah? 3. Apakah hasil pengelolaan kekayaan yang dipisahkan berpengaruh signifikan terhadap pendapatan asli daerah? 4. Apakah pajak daerah, retribusi daerah dan hasil pengelolaan kekayaan yang dipisahkan berpengaruh terhadap pendapatan asli daerah? Adapun tujuan penelitian ini yaitu: 1. Untuk mengetahui apakah pajak daerah berpengaruh signifikan terhadap pendapatan asli daerah. 2. Untuk mengetahui apakah retribusi daerah berpengaruh signifikan terhadap pendapatan asli daerah. 3. Untuk mengetahui apakah hasil pengelolaan kekayaan yang dipisahkan berpengaruh signifikan terhadap pendapatan asli daerah. 4. Untuk mengetahui apakah pajak daerah, retribusi daerah dan hasil pengelolaan kekayaan yang dipisahkan berpengaruh terhadap pendapatan asli daerah. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kuantitatif. Dengan jumlah sampel 35 sampel penelitian. Analisis data menggunakan SPSS versi 25.00, analisis statistik yang digunakan adalah uji asumsi klasik seperti uji normalitas, uji autokorelasi, uji multikolinearitas, uji heterokedastisitas, uji regresi linear berganda, uji koefisien korelasi, uji koefisian determinasi dan uji hipotesis seperti uji t dan uji f. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pajak daerah dan retribusi daerah secara parsial berpengaruh terhadap pendapatan asli daerah. sedangkan hasil pengelolaan kekayaan yang dipisahkan secara parsial tidak berpengaruh terhadap pendapatan asli daerah. Pajak daerah, retribusi daerah dan hasil pengelolaan kekayaan yang dipisahkan secara simultan berpengaruh terhadap pendapatan asli daerah. Nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05 (0,000 < 0,05). Tingkat hubungan antara variabel bebas dan terikat dalam penelitian ini memiliki hubungan sangat kuat yaitu 97,1%, dengan nilai hubungan sebesar 93,7% dan sisanya sebesar 6,3% dipengaruhi oleh faktor lain.

Tipe Item/Data: Skripsi/Tesis/Disertasi (Diploma atau S1)
Kata Kunci (keywords): Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Hasil Pengelolaan Kekayaan yang Dipisahkan dan PAD
Subjek: 300 Ilmu Sosial, Sosiologi & Antropologi > 330 Ekonomi > 335 Sosialisme & sistem terkait
Divisi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari'ah
User Penyetor: S.Hum Prihantini Noor Akmalia
Tanggal Disetorkan: 16 Mei 2024 03:07
Perubahan Terakhir: 16 Mei 2024 03:07
URI: http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/14598

Actions (login required)

Lihat Item Lihat Item

      is powered by EPrints 3 which is developed by the Islamic Institutional Repository UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. More information and software credits.