Eksistensi dan Kiprah Alumni PMI dalam Pengembangan Masyarakat Islam (Tracer Study Alumni PMI Fakultas Dakwah UIN SMH Banten)

Alawiyyah, Azizah and Nur, Gian Nova Sudrajat (2021) Eksistensi dan Kiprah Alumni PMI dalam Pengembangan Masyarakat Islam (Tracer Study Alumni PMI Fakultas Dakwah UIN SMH Banten). LP2M UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten, Serang. (Diserahkan (Submitted))

[img]
Pra Tinjau
Teks
Buku Tracer Study Prodi PMI 2021 (1).pdf

Download (6MB) | Pra Tinjau

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis profil lulusan Program Studi Pengembangan Masyarakat Islam UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten dan perannya di dunia kerja dan masyarakat. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif melalui pendekatan kuantitatif. Penelitian deskriptif dimaksudkan untuk menyuguhkan data secara fakta berdarakan informasi program studi, dan juga data kuantitatif yang didapatkan dari hasil survey. Berdasarkan hasil penelitian diketahui jumlah alumni Prodi PMI 79 orang dengan rata-rata IP sebesar 3.60 dengan masa tunggu mendapatkan pekerjaan selama 4.8 bulan. Diketahui juga alumni Prodi PMI mampu bersaing di dunia kerja dengan 43% alumni bekerja di perusahaan atau lembaga berskala lokal dan nasional, 29% alumni berwirausaha, 10% alumni bekerja dan berwiraswasta, dan 18% alumni belum bekerrja. Selain itu, kontribusi terbesar dari program studi yang dirasakan alumni adalah bekerja tim dengan persentase 61% (47 alumni), dan disusul oleh komptensi adaptasi dengan lingkungan dan kejujuran, loyalitas, dan integritas dengan persentase yang sama yakni 58.4% (45 alumni). Hal tersebut dirasakan alumni dari kurikulum selama perkuliahan, dengan persentase tertinggi pada mata kuliah magang dan praktikum profesi lapangan.

Tipe Item/Data: Buku
Kata Kunci (keywords): Tracer Study, Pengembangan Masyarakat
Subjek: 000 Ilmu komputer, pengetahuan & sistem > 002 Buku
Divisi: Fakultas Dakwah > Komunikasi dan Penyiaran Islam
User Penyetor: B. Ed., MA Azizah Alawiyyah
Tanggal Disetorkan: 14 Apr 2023 06:20
Perubahan Terakhir: 01 Apr 2024 01:43
URI: http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/12122

Actions (login required)

Lihat Item Lihat Item

      is powered by EPrints 3 which is developed by the Islamic Institutional Repository UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. More information and software credits.