Integrasi Islam dan Sains pada Mata Kuliah Islam dan Sains di Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

Ramanda, Peni and Zuhri, Saefudin and Khoir, Miftahul (2021) Integrasi Islam dan Sains pada Mata Kuliah Islam dan Sains di Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. Media adani, Serang.

[img]
Pra Tinjau
Teks
Penelitian Integrasi.pdf

Download (2MB) | Pra Tinjau

Abstrak

Ilmu pengatahuan dan teknologi terutama era modern ini mengalami banyak perubahan dan sangat cepat, sedang Agama bergerak dengan lamban sekali, karena itu terjadi ketidak harmosnisan antara Agaama dan ilmu pengetahuan serta teknologi akibat dari dikatomi Agama dan Sains. Dalam hal ini Pendidikan Agama Islam mempunyai peranan yang strategis dalam pengintegrasian sains dan agama. Hal ini sesuai dengan tujuan Pendidikan Agama Islam, yaitu Mengembangkan ilmu yang mengacu kepada kebenaran transendental (termasuk dan terutama kebenaran wahyu). Di sini tugus Guru Pendidikan Agam Islam Islam bukan hanya melakukan kegiatan transformasi ilmu pengetahuan, tetapi juga melakukan teranspormasi nilai ke- Islaman. Serta Memproduk tekhnologi yang memihak kepada kemaslahatan umat manusia. Dalam ensiklopedi Agama dan filsafat dijelaskan bahwa Islam adalah Agma yang diperintah kan- Nya untuk mengajarkan tentang pokok- pokok serta peraturan- peraturan kepada Muhammad SAW. Dan menugaskan nya menyamapaikan Agama tersebut kepada seluruh manusia dengan mengajak mereka untuk memeluk nya. Salah satu ciri Islam terhadap yang lain nya adalah penekanan nya terhadap ilmu pengetahuan (sains). Al-Qur'an dan Al- Sunah mengajak kaum muslimin untuk mencarai dan mendapatkan ilmu kearifan, serta menempatkan orang- orang yang berpengetahuan kepada derajat yang tinggi. Apabila kita memperhatiakn ayat Al-Qur'an tentang perintah menuntut ilmu kita akan temukan bahwa perintah itu beripat umum, tidak terkecuali kepada ilmu-ilmu yang disebut ilmu Agama, yang ditekankan dalam Al-Qur'an adalah apakah ilmu itu bermanfa'at atau tidak. Adapun kriteria ilmu yang bermanfa'at adalah ilmu yang ditujukan untuk mendekatkan kepada sang Khaliq sebagai bentuk pengabdian kepada-Nya.

Tipe Item/Data: Buku
Subjek: 100 Filsafat & Psikologi > 107 Pendidikan, penelitian & topik terkait
Divisi: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
User Penyetor: M.Pd Peni Ramanda
Tanggal Disetorkan: 06 Apr 2023 02:41
Perubahan Terakhir: 06 Apr 2023 02:41
URI: http://repository.uinbanten.ac.id/id/eprint/11869

Actions (login required)

Lihat Item Lihat Item

      is powered by EPrints 3 which is developed by the Islamic Institutional Repository UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. More information and software credits.